Cara Install Open Journal System (OJS) 3.0- Open Journal System merupakan aplikasi open source yang berguna untuk mengelola jurnal secara elektronik. Untuk buku dikelola dengan slims, sedangkan jurnal dikelola menggunakan OJS. Nah oleh karena itu penulis mebuat tutorial cara menginstall ojs versi terbaru 3.0.
ekstrak file winrar ojs, kemudian ganti nama folder menjadi 'ojs' (tanpa tanda petik)
Kemudian, aktifkan xampp, (apache start, mysql start) buka browser ketikan : localhost/phpmyadmin.
Penting buat Kamu: Cara Mengetahui Rangking Jurnal Internasional
Buatlah database sesuai nama folder ojs di dalam htdocs.
Setelah dibuat, klik 'Privileges' untuk membuat user account untuk database ojs. Klik "Add Account". Isi ''login information' sesuai dengan gambar di bawah, kemudian ceklis 'global privileges', dan klik 'go'
Setelah berhasil, kemudian buka tab baru di browser, ketikan 'localhost/ojs'
Masukan username, password dan e-mail (username digunakan untuk login ojs)
Pilih bahasa, bahasa pertama bahasa inggris, bahasa kedua ceklis bahasa indonesia
Scroll kebawah selanjutnya mengatur 'character set', sesuaikan dengan gambar
Tahap selanjutnya, ojs memerlukan folder untuk menyimpan berkas-berkas saat upload jurnal, gambar. Buat folder di xampp/htdocs/ojs/-penulis membuat folder 'files'. Isi kolom seperti gambar di bawah sesuai lokasi dan nama folder yang dibuat tadi..
lokasi dan nama folder
Tahap terakhir sesuaikan isi kolom dengan user account di database ojs (gambar ke 6)
karena database sudah kita buat sebelumnya hilangkan
tanda ceklisk di 'create new database'
Dan, klik instal ojs, proses instal akan meembutuhkan waktu lama tergantung spesifikasi pc masing-masing,
Selanjutnya login, untuk masuk ke tampilan operator jurnal
Selamat anda telah berhasil menginstal ojs versi 3.0, dengan aplikasi open source ini pekerjaan pustakwan akan bertambah, dan tentu akan menambah nilai dan fungsi dari seorang pustakawan.
Untuk versi video bisa Anda ikuti di channel saya ini.
Tutorial berikutnya Cara Menambahkan Jurnal dan Thumbnail Journal di OJS