Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Imam Bonjol Padang tahun 2016 ini menerima Dosen Tetap NonPNS. Ada 13 formasi yang disediakan untuk 4 Fakultas (Adab dan Humaniora, Ekonomi dan Bisnis Islam, Tarbiyah dan Keguruan dan Ushuluddin.
Kabar gembira bagi jurusan ilmu perpustakaan. IAIN IB membutuhkan 2 orang lulusan S2 Ilmu Perpustakaan untuk mata kuliah Pelayanan Digital dan Klasifikasi. Nah, untuk pustakawan yang belum melanjutkan S2 segera melanjutkan kuliahnya mudah-mudahan tahun depan masih di butuhkan ^-^.
Berikut 13 Formasi yang ada:
Fakultas Adab
Untuk informasi syarat dan formasi yang dibutuhkan selengkapnya silahkan klik link https://goo.gl/Hnia8i Pendaftaran 1. Pendaftaran diantar langsung dengan alamat Bagian Organisasi, Kepegawaian dan Hukum, IAIN Imam Bonjol Padang mulai tanggal 10 November 2016 s/d 18 November pada jam kerja. Berikut 13 Formasi yang ada:
Fakultas Adab
- Dosen Ilmu Perpustakaan : Pendidikan Ilmu Perpustakaan 2 orang
- Dosen Sejarah Kebudayaan Islam : Kajian Timur Tengah 1 orang
- Dosen Bimbingan Tilawah dan Ibadah : Semua Jurusan Keagamaan Islam 1 orang untuk Fak. Adab
- Dosen Perbankan Syariah : 4 orang
- Dosen Ekonomi Islam : 4 Orang
- Dosen Bimbingan Tilawah dan Ibadah : Semua Jurusan Keagamaan Islam 1 orang untuk Fak. Ekonomi dan Bisnis Islam
- Dosen PGMII : 4 orang
- Dosen Tadris IPA Konsentrasi Fisika : 3 orang
- Dosen Tadris IPS Konsentrasi Sejarah : 1 orang
- Dosen Tadris Matematika : 4 orang
- Dosen Bimbingan Tilawah dan Ibadah : 1 orang untuk Fak. Tarbiyah dan Keguruan
- Dosen Psikologi Islam : 3 orang
- Dosen Ilmu Quran : 1 orang