Cara Membuat Issue Jurnal di OJS. Sebelumnya saya sudah membagikan Cara Menambahkan Jurnal dan Thumbnail Journal di OJS. Langkah selanjutnya sebelum unggah artikel yaitu membuat issue dari jurnal tersebut.
Issue ini mengenai terbitan dari jurnal tersebut. Setiap jurnal yang diterbitkan harus terjadwal misalnya 2 kali dalam setahun. Anda harus membuat 2 Issue, contoh Vol 1 Nomor 1 Tahun 2020, selanjutnya Volume 1 Nomor 2 Tahun 2020.
Berikut video Cara Membuat Issue Jurnal di OJS
Langkah selanjutnya yaitu Cara Menambahkan Section Jurnal di OJS.
Yuk download aplikasi Library Quiz untuk mengasah kemampuan Kamu dalam bidang Perpustakaan